Pages

Wednesday, June 15, 2016

Universitas Muhammadiyah Malang

Universitas Muhammadiyah  Malang (UMM) adalah sebuah universitas swasta yang berdiri pada tahun 1964 oleh para pemuka Muhammadiyah di Malang. Pada awal berdirinya UMM memiliki3 fakultas yaitu Fakultas Ekonomi, Fakultas Hukum dan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Jurusan Pendidikan Agama Islam.


Dua tahun setelah berdirinya, UMM pun memutuskan untuk lepas dari  Yayasan Universitas Muhammadiyah Jakarta dan berdiri sendiri pada 1968. Pada tahun ini pula UMM menambahkan satu fakultas baru yakni Fakultas Kesehjateraan Sosial.

Hingga tahun ini, UMM telah memiliki 12 fakultas dan 44+ jurusan. Pada tahun 2013, UMM mendapatkan akreditasi A yang membuat UMM menjadi salah satu universitas terbaik di Indonesia.

Universitas Muhammadiyah Malang memiliki 3 kampus yang tersebar di Malang. Kampus I sebagai tempat pascasarjana, Kampus II sebagai tempat untuk Fakultas Kedokteran dan Fakultas Ilmu Kesehatan, dan kampu III yang merupakan kampus terbesar yang dimiliki UMM menampung semua fakultas yang tersisa dan sebagai pusat dari Universitas Muhammadiyah Malang.(sumber)


1 comment:

  1. BONUS HARIAN BULAN MEI 2019 INDOKARTU

    Untuk member setia kami, kembali Indokartu memberikan bonus yang tidak mungkin anda lewatkan. Yaitu bonus deposit bulan mei dimana :
    - Deposit diatas Rp.99.999 -> Bonus Chip 5.000
    - Deposit diatas Rp.499.999 -> Bonus Chip 10.000
    - Deposit diatas Rp.999.999 -> Bonus Chip 25.000
    - Deposit diatas Rp.4.999.999 -> Bonus Chip 100.000
    - Deposit diatas Rp.9.999.999 -> Bonus Chip 200.000
    Untuk info lebih lanjut bisa hubungi kami di :
    WA : 081333366766
    BBM : indkartu
    LINE : indokartu
    atau langsung di Liveccha kami www(titik)indokartu(titik)biz

    PEMAIN POKER PRO

    ReplyDelete

Profil Universitas Muhammadiyah Malang 2014